top of page

Suku Bunga, Biaya, dan Batasan Transaksi

Berlaku sejak 1 Mei 2023

Suku Bunga
Suku bunga bisa berubah sesuai dengan peraturan internal dan/atau eksternal Bank.

Tipe Akun
Suku Bunga
Nex Account
Nex Envelope
5%  per tahun, dibayar per hari
5%  per tahun, dibayar per hari

Biaya-biaya
Biaya-biaya yang berlaku pada akun tabungan di Nex Account

Jenis Biaya
Jumlah Biayar
Pembukaan rekening
Minimum saldo di rekening
Administrasi bulanan
Transfer ke sesama Nex Account
Transfer ke rekening Bank lain
Transfer ke Virtual Account
Top up saldo e-wallet
Penutupan rekening
Gratis
Rp0
Rp0
Gratis
Gratis (50x per bulan)*
Gratis (50x per bulan)*
Gratis (50x per bulan)*
Gratis

*Efektif tanggal 1 Mei 2023, gratis total 50 transaksi per bulan berlaku untuk total dari transfer ke rekening bank lain, virtual account, dan top up saldo e-wallet. 

Batasan Transaksi
Biaya-biaya yang berlaku pada akun tabungan di Nex Account

Tipe Transaksi
 
Jumlah Minimal
(Per Transaksi)
Jumlah Maksimal
(Per Transaksi)
Jumlah Maksimal
(Per hari)
Setor ke Nex Account
 
Transfer ke sesama Nex Account
Transfer ke rekening Bank lain
Top up saldo e-wallet
 
Bergantung pada Bank penyedia VA*
Rp10.000
 
Rp10.000
 
Rp10.000
 
Bergantung pada Bank penyedia VA*
Rp99.999.999
 
Rp99.999.999
 
Rp10.000.000**
 
Rp500.000.000
 
Rp500.000.000
 
Rp500.000.000
 
Rp10.000.000​*
 

*Bergantung pada batasan transaksi yang perlaku pada masing-masing Bank penyedia Virtual Account
**Dapat berlaku batas saldo dan transaksi masuk yang dikenakan pada akun e-wallet

bottom of page