top of page
Search

Ayo mulai bikin Amplop untuk bikin mimpi jadi nyata!

  • Writer: Nex
    Nex
  • Nov 17, 2022
  • 1 min read

Jangan mimpi tanpa aksi! Ayo mulai nabung di Amplop untuk mulai mewujudkan mimpi kamu.


Uang yang kamu tabung di dalam Amplop tetap berbunga 6% p.a. dibayar harian, jadi kamu tetap cuan maksimal!


Amplop di Nex banyak gunanya loh, beberapa contoh penggunaan Amplop Nex:

  1. Menabung untuk tujuan tertentu Lagi nabung buat liburan tahun depan? Nex bisa bantu kamu mencapai tujuan kamu dengan bikin kamu nabung rutin sesuai dengan target tujuan kamu!

  2. Menyisihkan dana darurat Di tengah kondisi ekonomi ga menentu memang wajib sisihkan pendapatan kamu untuk dana darurat, bisa dibikin Amplop khusus untuk tujuan ini ya!

  3. Mengatur budget pengeluaran rutin Penting banget punya budget untuk pengeluaran bulanan atau mingguan kamu, supaya kamu ga bocor alus terus.

P.S. Setiap kamu nabung ke dalam Amplop kamu, ada bonus Rp 10rb per bulan buat kamu! (lihat S&K di sini)


Mau mulai nabung rutin pakai Amplop? Gampang banget! Lihat caranya di bawah ini:






 
 
 

Comments


Punya pertanyaan lain yang belum terjawab?

Hubungi kami melalui WhatsApp di +6282258011386 atau melalui e-mail kami di cs@nexapp.co

PT. Nex Teknologi Digital © 2025 PT Nex Teknologi Digital.
 All rights reserved.

Nex App adalah Super App Finansial di bawah naungan PT Nex Teknologi Digital yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di bawah izin Inovasi Teknologi Sektor Kuangan.

 

Kartu kredit co-branding diterbitkan oleh bank penerbit yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan bekerjasama dengan PT Nex Teknologi Digital dan jaringan Mastercard/VISA.

 

Rekening tabungan Nex Account bermitra dengan PT Bank Sahabat Sampoerna (BSS) dan PT Bank Perkreditan Rakyat Xen (BPR Xen). Kedua bank terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), serta merupakan bank peserta penjaminan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS). Pendaftaran Nex Account saat ini tersedia melalui akses terbatas.

bottom of page